Hanafi Rais untuk Jogja

Hanafi Rais untuk Jogja !!! Hanafi Rais untuk Jogja !!!

Sabtu, 05 Maret 2011

Promo Pasar Tradisional


YOGYA (KR) – Untuk mengembalikan pasar tradisional sebagai tempat  dan rekreasi, Forum Silaturahmi Paguyuban Pedagang Pasar Kota Yogyakarta (FSP3Y) bersama Pemkot Yogyakarta menggelar promo Pasar Tradisonal dan Belanja Berhadiahini serentak diadakan di 33 pasar se Kota Yogyakarta mulai 1 Maret-31 Mei 2011 memperebutkan hadiah utama 5 sepeda motor dan hadiah menarik lainnya.

Agar tak kalah saing dengan pusat belanja modern yang makin menjamur, pasar tradisional juga terus meningkatkan tata manajemen yang baik. Salah satunya, hari ini selasa (1/3) akan dilakukan grand opening Zona Tanaman Hias di Pasar Aneka Satwa dan Tanaman Hias Yogyakarta (PASTHY).
Ketua Panitia Belanja Berhadiah, Faturahman kepada wartawan Senin (28/2) di Pasar Beringharjo mengatakan berdasarkan pengalaman di Pasar Klitikan promo berhadiah ini efektif meningkatkan jumlah pembeli maupun omzet pedagang.


sumber : Kedaulatan Rakyat (KR)

1 komentar:

  1. http://suar.okezone.com/read/2011/03/06/283/431834/pasar-tradisional-menyimpan-kearifan-lokal

    BalasHapus